Selasa, 28 Mei 2013

Gummy stem blight

Penyakit ini menyerang tanaman labu-labuan seperti timun, semangka, melon dan lain-lain. Penyakit ini dapat menyerang pada berbagai fase pertumbuhan tanaman. Gejala yang ditimbulkan oleh penyakit ini terdapat lesi mkuning berwarna coklat kemerahan dengan bentuk tidak beraturan. lesi diawali dari marjin daun yang menyebar meluas yang menyebabkan daun mengerut dan mengalami kematian. pada daun yang telah mati tersebut terdapat bintik-bintik hitam sebagai konidia jamur.Gejala pada batang terlihat juga pada pangkal batang dapat mengeluarkan cairan berwarna coklat kemerahan yang sering dikenal dengan gummy.
Pada pengamatanku kali ini penyakit ini ditemukan di pertanaman timun petani . sampel yang aq ambil dari daun tua yang bergejala dapat di lihat bintik-bintik hitam, kemudian di platting dengan dengan metode blotter tes, inkubasi selama 7 hari dan di peroleh gambar mikroskopis seperti ini. aq duga ini Didymella bryoniae . pernah juga di rujuk ke laboratorium lain hasilnya Didymella sp.
 

Tidak ada komentar:

Posting Komentar